Gaya (Pengertian dan Pengaruhnya terhadap Percepatan)

Masih berhubungan dengan gerak, kali ini saya ingin menulis tentang gaya. Pada kelas VIII Sekolah Menengah Pertama, gaya adalah materi lanjutan dari gerak lurus. Lalu ada apa dengan gaya? Berikut pemaparannya

1. Apa itu gaya?

Dalam buku Fisika untuk Sains dan Teknik, Tipler tertulis bahwa gaya adalah suatu pengaruh pada suatu benda yang menyebabkan benda mengubah kecepatannya, artinya dipercepat. Besarnya gaya adalah hasil kali massa benda dan besarnya percepatan yang dihasilkan gaya atau dapat dirumuskan sebagai berikut


dengan F adalah gaya, m adalah massa, dan a adalah percepatan.

2. Pengaruh gaya yang berbeda terhadap percepatan

Sekarang muncul pertanyaan, bagaimana percepatan yang terjadi pada suatu benda yang mendapatkan gaya yang berbeda? Untuk menjawabnya maka terlebih dahulu rumus gaya di atas kita tuliskan sebagai berikut


m memiliki dua nilai karena dipengaruhi oleh gaya yang berbeda. Gaya yang berbeda tersebut kemudian menyebabkan percepatan yang berbeda pula pada benda dengan massa m. Rumus tersebut di atas dapat disederhanakan menjadi


sehingga percepatan yang dihasilkan oleh gaya yang berbeda dapat ditentukan melalui

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Struktur dan Fungsi Ginjal