Tulang-Tulang pada Rangka Manusia
Tulang-tulang pada manusia saling menyatu membentuk sistem rangka. Apabila dihitung, jumlah seluruh tulang tubuh manusia dewasa terdiri dari 206 tulang. Berikut adalah nama-nama tulang yang terdapat pada sistem rangka manusia
Tulang dapat dikatakan merupakan materi hidup karena memiliki ciri-ciri makhluk hidup padanya. Di antaranya adalah memerlukan makanan. Zat makanan itu dibutuhkan agar tulang dapat bertumbuh dan memperbaiki diri ketika rusak. Makanan itu dibawa oleh pembuluh-pembuluh darah kecil pada Periosteum.
Apakah tulang masih memiliki ciri makhluk hidup yang lain? Silahkan isi pada tabel berikut!
Komentar
Posting Komentar