Struktur dan Fungsi Alat Eksresi Manusia

Dalam kesehariannya, tubuh manusia menghasilan sampah berupa zat-zat sisa metabolisme. Agar zat sisa tersebut tidak membahayakan tubuh, maka perlu dikeluarkan dengan bantuan alat eksresi. Organ-organ yang termasuk ke dalam alat eksresi manusia adalah ginjal, kulit, paru-paru, dan hati. Untuk pembahasan ginjal dapat anda baca pada tulisan Struktur dan Fungsi Ginjal

Untuk struktur dan fungsi kulit, paru-paru, dan hati mari kita bahas satu per satu dengan mengutip dari buku siswa

1. Kulit

Kulit berfungsi sebagai alat pengeluaran sisa metabolisme berupa keringat. Lapisan kulit ada dua yaitu epidermis dan dermis. Strukur kulit adalah sebagai berikut

2. Paru-Paru
Selain sebagai alat respirasi, paru-paru juga berfungsi sebagai alat eksresi. Zat sisa metabolisme yang dikeluarkan oleh paru-paru adalah CO2 (karbondioksida). CO2 dari tubuh akan menuju alveolus paru-paru. Selanjutnya paru-paru akan meneruskannya ke hidung untuk dikeluarkan ke lingkungan. Berikut adalah strukut dari paru-paru
3. Hati
Hati berfungsi untuk mengeksresikan zat warna empedu yang disebut dengan bilirubin. Bilirubin selanjutnya diolah oleh hati untuk menghasilkan pewarna urine dan pewarna feses.


Tugas:
Melalui gambar berikut, jelaskan bagaimana hati memproses sel darah merah hingga menjadi pewarna urine dan pewarna feses!

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Struktur dan Fungsi Ginjal